SMPK Santo Yoseph Kupang (Speksanyo) kembali menorehkan prestasi gemilang di kanca nasional. Belum lama ini, salah satu peserta didiknya, Fiorenza Chiara Maria Ladja (Fiorenza), siswi kelas IX D berhasil menjadi..
“Kami bersyukur kepada Tuhan atas kasih dan rahmat yang kami terima sebagai penerima penghargaan Indonesian School Excellent 2023.” Hal itu disampaikan Kepala Sekolah Sekolah Menengah Pertama Katolik (SMPK) St. Yoseph..